Lowongan Admin Wilmar Group Indonesia. Wilmar Group adalah group terkemuka di Asia yang bergerak di bidang Agribinis & Industry terkait meliputi budidaya kelapa sawit, pengolahan dan penyulingan minyak nabati, penggilingan gula, lemak nabati, oleokimia, biodiesel, pupuk serta penggilingan tepung dan beras. Inti dari strategi bisnis adalah model agribisnis terintegritas yang mencakup seluruh rantai bisnis komoditas pertanian, mulai dari budidaya, pemrosesan, perdagangan hingga pembuatan berbagai produk pertanian. Wilmar memliki lebih dari 500 pabrik dan jaringan distribusi yang luas mencakup Indoneia, Malaysia, China, India, dan sekitar 50 negara lainnya.

LokerIn saat ini berfokus memberikan informasi lowongan kerja BUMN dan anak perusahaan BUMN. Perusahaan BUMN merupakan salah satu perusahaan incaran para jobseker, selain karena fasilitas perusahaan yang mumpuni juga pendapatan gaji yang cukup terkenal lebih tinggi dari perusahaan perusahaan swasta. Hal ini yang menarik para jobseker untuk berlomba-lomba bisa masuk perusahaan BUMN.

Banyaknya jobseeker yang ingin bekerja di perusahaan BUMN ini membuat persaingan semakin sengit. Untuk itu kami menyadari bahwa kalian menginginkan referensi lain dari informasi lowongan pekerjaan. Lokerbumn saat ini juga mengumpulkan informasi lowongan pekerjaan dari perusahaan Swasta maupun Instansi Pemerintahan sebagai salah satu opsi pilihan.

Lowongan Admin Wilmar Group Indonesia Terbaru


Admin HCO

Deskripsi Pekerjaan :

  • Mengakses B2B terkait PO yang ditarik harian
  • Membuat laporan rekap PO
  • Kegiatan surat menyurat ke Outlet terkait perubahan harga dan surat kerjasama promosi
  • Berkoordinasi dengan Logistik dan DC outlet dalam hal pengiriman
  • Mempersiapkan data-data dan report jika terjadi dispute dengan Outelt

Kualifikasi :

  • Mahir dalam Ms Office terutama Ms Excel
  • Memahami konsep pengiriman terkait stock DC, DSI, minor pengiriman
  • Dapat berkomunikasi dengan baik
  • Teliti, cermat dalam hal validasi harga di PO
  • Mampu menyelesaikan pekerjaan sesuai dengan deadline pekerjaan

Bagi peserta yang ingin melamar dan memenuhi kriteria, segera melakukan registrasi melalui link di bawah :

e-recruiment.wilmar.co.id

Paling lambat 1 Oktober 2022
Hati-hati terhadap segala bentuk jenis penipuan karena sejatinya pendaftaran lowongan pekerjaan itu gratis tidak ada biaya dalam bentuk apapun